Archive for the ‘Driver’ Category

iris-pro-logo-100066889-large

Beberapa hari lalu, akhirnya Intel merilis driver terbaru untuk onboard GPU paling kencang buatan mereka, Iris Pro Graphic. Tersedia untuk 32-bit juga 64-bit, driver terbaru ini menjanjikan peningkatan performa khususnya pada jenis AA buatan mereka, Conservative Morphological Anti-Aliasing (CMAA).

(more…)

Nvidia hentikan support untuk Seri Lawas

Posted: March 24, 2014 by Rifan Fernando in Driver, News
Tags: , ,

nvidia logo2

Berita duka untuk pemmZHolics yang masih menggunakan salah satu dari VGA Nvidia Geforce seri lama mulai seri 400 kebawah (termasuk TS yang masih kolek si HP DV2000 dengan Geforce 8400GS :(). Pihak Nvidia mengumumkan bahwa mereka akan menghentikan pengembangan driver untuk seri sebagian besar produk lawas mereka mulai Geforce 4xx kebawah termasuk produk essensial mereka yakni seluruh 8-series, 9-series, 100-series, 200-series, 300-series, dan salah satu 400-series mereka (GeForce 405). Hal ini termasuk produk mobile dan desktop. Begitupun beberapa produk profesional mereka (Quadro).

< Continue Reading This Post

titanfall_0

Tepat di tanggal rilis game yang paling ditunggu-tunggu : Titanfall, Nvidia juga telah menyediakan driver versi terbarunya untuk dapat mengoptimalkan performa GPU GeForce dalam menjalankan game Titanfall. Driver GeForce versi 335.23 tersertifikasi WHQL ini sudah menjamin kestabilan grafis permainan Anda bersama para Titan.

(more…)

catalys142

AMD baru saja meluncurkan driver baru untuk GPU Radeon mereka. Driver beta Catalyst 14.2 ditujukan untuk game dari Eidos Montreal, Thief. Game yang baru saja dirilis ini memang telah dioptimalkan secara khusus untuk hardware dari AMD.

(more…)

AMDRGLogo_678x452

Update Driver graphic card terbaru juga, hari ini bisa didapatkan bagi PemmzHolics pengguna graphic card AMD, karena AMD telah merilis driver Catalyst versi 13.10 dan 13.11 WHQL. Dijelaskan lebih lanjut, versi 13.10 hanyalah untuk seri R9 200 dan R7 200, sedangkan versi 13.11 dirilis hanya untuk seri R9 290.

Download dan baca Release Notes drivernya disini. 

Follow us @pemmzfacebookslideshare

02098069b4f6d1cf301c7b84d2935c29

Driver terbaru dari Nvidia kembali dirilis seiring dengan kehadiran game terbaru Assassins Creed IV : Black Flag dan Need for Speed : Rivals. Driver update kali ini dilanjutkan dari seri driver R331, yang sudah mendukung fitur ShadowPlay dan GameStream bagi para pengguna Nvidia SHIELD.  Selain ditujukan untuk menghasilkan performa ter-optimal dalam menjalankan game ACIV, Driver 331.82 WHQL ini juga akan mengupdate optimisasi untuk game Batman: Arkham Origins, Call of Duty: Ghosts, dan Battlefield 4.

< Continue Reading This Post

AMD-Catalyst-drivers-2

Bagi PemmzHolics pengguna kartu grafis AMD, kali ini AMD merilis driver Catalyst terbarunya pada versi 13.11 Beta 8 untuk Windows. Driver ini dirilis untuk memperbaiki problem bug pada game terbaru Battlefield 4. Jika anda memainkan Battlefield 4 dan sering mengalami crash saat berganti map, maka Anda harus menginstall driver terbaru ini.

< Continue Reading This Post

batman-arkham-origins-nintendo-wii-u-ps3-ps4-xbox-360-xbox-one-pc-screenshots-8

Menjelang peluncuran game Battlefield 4, Nvidia kini telah merilis driver terbarunya pada versi GeForce 331.58 WHQL. Setelah hampir sebulan yang lalu Nvidia merilis driver beta nya untuk dapat memaksimalkan performa Battlefield 4 Beta, maka driver ini hadir untuk menyempurnakannya dan menambahkan beberapa fitur terbaru.
< Continue Reading This Post

nvidia-logo1

Pemmzholics semua pasti sudah tau jika kita melakukan capture progress game play kita selama bermain game menggunakan bantuan software capture seperti Fraps, beban GPU pasti bertambah, dan hal ini akan mengurangi FPS maksimal yang seharusnya bisa di capai oleh GPU yang kita pakai. Nah hal ini turut menjadi perhatian nVIDIA sebagai vendor besar produsen chip grafis yang sangat identik dengan para gamers.

< Continue Reading This Post

bf4-ne

Bertepatan dengan dibukanya server Battlefield 4 beta bagi para user eksklusif pada tanggal 1 Oktober 2013, Nvidia juga meng-update driver kartu grafis GeForce GTX-nya ke versi 331.40 Beta.  Tentunya hal ini demi mengoptimalkan performa kartu grafis anda untuk dapat bekerja secara maksimum saat menjalankan game yang sedang banyak ditunggu-tunggu ini. Walaupun masih dalam masa beta test Battlefield 4 sendiri dapat dipastikan sudah ramai dimainkan para fans setianya.

< Continue Reading This Post